Daya tawar atap plastik spandek memang begitu memikat, tidak heran jika jumlah konsumen jenis atap ini terus naik. Selain ringan dan tahan karat, pemasangannya juga tergolong praktis. Namun, bagaimana cara memasang atap plastik spandek agar tahan angin? Pertanyaan ini menjadi penting bagi penduduk yang tinggal di wilayah iklim tropis, terlebih dengan kondisi cuaca ekstrem.
Pada artikel ini mengulas bagaimana cara memasang atap plastik spandek agar kokoh tahan angin agar atap tidak mudah terlepas dan apa saja hal yang perlu dipersiapkan.
Apa yang Perlu Dipersiapkan Sebelum Pemasangan Atap Plastik Spandek?
Sebelum memulai pemasangan atap plastik spandek ada beberapa hal yang perlu dipersiapkan. Agar saat di tengah proses pemasangan tidak kelabakan mencari bahan pendukung yang bisa menghambat pengerjaannya. Simak apa saja hal yang perlu dipersiapkan sebelum tahu bagaimana cara memasang atap plastik spandek dengan tepat:
1. Periksa dan Siapkan Rangka Atap
Memastikan rangka atap dalam kondisi kuat dan kokoh adalah hal utama yang paling penting. Selain itu perlukaan rangka atap di posisi rata juga mempengaruhi ketahanan rangka atap. Rangka dapat menggunakan bahan baja ringan, kayu, atau besi hollow. Jika rangka tidak stabil, pemasangana atap bisa geser atau bahkan roboh ketika terkena angin kencang.
2. Ukur Luas Area Atap
Sebelum membeli bahan, sebaiknya lakukan pengukuran pada atap secara menyeluruh. Caranya menggunakan meteran untuk menghitung panjang dan lebar atap. Data ini akan menentukan jumlah lembaran atap spandek yang dibutuhkan untuk nanti dilakukan pemasangan. Dengan begitu bisa mempercepat proses ker pemasangan.
3. Persiapkan Alat Pemasangan
Persiapn alat sudah mnejadi hal wajib yang perlu ada, agar saat proses pemasangan tidak terhambat karena harus mencari-cari alat lainnya yang belum ada, padahal alatnya bisa saja krusial. Beberapa alat yang perlu dipersiapkan ada, bor listrik atau bor tangan, sekrup khusus atap, meteran dan spidol, dan tak lupa alat pelindung diri seperti sarung tangan, helem, kacamata pelindung.
4. Pilihan Atap Plastik Spandek Berkualitas
Kualitas bahan sangat menentukan ketahanan atap terhadap cuaca ekstrem. Pilih spandek dengan ketebalan ideal dan lapisan pelindung anti-UV. Hindari produk tipis dan murah karena mudah retak atau sobek saat diterpa angin dan panas.
Bagaimana Cara Memasang Atap Plastik Spandek
Setelah semua bahan dan alat siap, inilah saatnya menemukan jawaban dari bagaimana cara memasang atap plastik spandek dengan tepat. Ikuti langkah-langkah berikut agar pemasangan berjalan lancar dan atap tahan terhadap angin:
1. Memastikan Rangka Sudah Siap dan Terpasang Kuat
Sebelum memuali pemasangan atap palstik spandek, periksa kembali kekuatan rangka. Memastikan tidak ada bagian yang longga atau goyah, dengan begitu rangka bisa kokoh menjadi fondasi utama agar atap tidak mudah lepas.
2. Pasang dari Bawah ke Atas
Mulailah pemasangan dari bagian bawah atap menuju atas. Cara ini penting agar aliran air hujan mengalir lancar dan tidak masuk ke dalam celah sambungan. Pemasangan yang dimulai dari atas justru berisiko menimbulkan kebocoran.
3. Penggunaan Sekrup Roofing di Puncak Gelombang
Pasang sekrup di bagian paling atas gelombang spandek, bukan di lembahnya. Selain membuat tampilan lebih rapi, ini juga membantu mencegah kebocoran saat hujan. Gunakan sekrup yang dilengkapi ring karet agar lebih kuat menahan hembusan angin.
4. Memberi Jarak Overlap Antar Lembaran
Lembaran spandek sebaiknya ditumpuk sekitar 20–30 cm. Teknik ini berfungsi agar sambungan tidak mudah terbuka saat tertiup angin. Overlap yang terlalu pendek justru membuat spandek rawan terangkat.
Rekomendasi Atap PET Silver Spandek Produk Unggulan
Rekomendasi untuk kebutuhan atap plastik dengan bahan berkualitas serta terpercaya, ada atap Silver Grand Luxe Spandek. Produk atap ini terbuat dari plastik PET atau Polyethylene Terephthalate dari bahan plastik pilihan berkualitas. Selain itu, atap ini juga diproses menggunakan extrusion technology terbaru dengan teruji kuat dan tahan lama.
Perihal ketangguhan atap ini bisa terukur dari ketebalannya 1 mm dan juga lebar 80 cm hingga 1050 cm menjadikan produk ini terpercaya kokoh dan banyak diminati. Untuk hal desain, sudah terbentuk modern dengan bobot ringan namun tetap kokoh. Cocok bagi yang membutuhkan atap ringan dengan harga terjangkau.
Produk atap Silver Grand Luxe Spandek bisa menjangkau pemesanan hingga seluruh Indonesia, termasuk di IKN melalui cabang Balikpapan. Jika membutuhkan informasi lebih lanjut tentang spesifikasi produk atau detail cara pemesanan bisa menghubungi WhatsApp berikut ini:
Kesimpulan
Sekian ulasan dari bagaimana cara memasang atap plastik spandek kali ini, semoga bisa bermanfaat untuk pembaca bisa lebih paham tata cara pemasangan dengan tepat dan kokoh. Dengan begitu impian memiliki hunian dengan proses pembangunan secara benar bisa terwujud dan menciptakan rumah yang aman dan nyaman.